KONVERSI DARI LITER KE KUBIK
lanjutan dari mia
- BERAT = GRAM
- PANJANG = METER
- LUAS = ARE atau biasa juga METER PERSEGI
- DEBIT = VOLUME/WAKTU
- TEGANGAN = VOLT
- DAYA = WATT
- KUAT ARUS = AMPERE
- KAPASITAS = FARAD
- dll.....
Pada tangga m3 :
Pada tangga l
= 20 hl
= 200 dal
= 2.000 l
= 20.000 dl
= 200.000 cl
= 2.000.000 ml
Naik satu anak tangga = dibagi 10
Naik dua anak tangga = dibagi 100
Naik tiga anak tangga = dibagi 1.000, dst
2 ml
= 0,2 cl
= 0,02 dl
= 0,002 l
= 0,0002 dal
= 0,00002 hl
= 0,000002 kl
meter kubik ( m3 ) sama dengan kilo liter ( kl )
desi meter kubik ( dm3 ) dengan liter ( l )
centi meter kubik ( cm3 ) dengan Liter (ml )
jawab :
rumus volume / isi :
V = p x l x t
V = 1m x 60cm x 90 cm
V = 100 cm x 60 cm x 90 cm
V = 540.000 cm3
540.000 cm3 = ........ l
cm3 = ml
dari ml
berarti = dibagi 1.000
l = 540.000 : 1000
l = 540
jadi :
540.000 cm3 = 540 l
berarti air didalam bak mandi tersebut sebanyak 540 l
Meter kubik ( m3 ) dan Liter ( l ) adalah satuan ukuran isi (volume), digunakan untuk mengukur bidang / obyek tiga dimensi : panjang, lebar dan tinggi ( p x l x t )
Pada materi matematika MI / SD materi ini dibahas pada kelas 5 dan diulas kembali pada kelas 6, dan kali ini diulas kembali pada blog KATRO, tidak terlalu banyak yang akan saya bahas disini, karena sebatas hanya masalah konversi dari meter kubik ( m3 ) menuju Liter ( l ) dan sebaliknya saja.
Pada materi matematika MI / SD materi ini dibahas pada kelas 5 dan diulas kembali pada kelas 6, dan kali ini diulas kembali pada blog KATRO, tidak terlalu banyak yang akan saya bahas disini, karena sebatas hanya masalah konversi dari meter kubik ( m3 ) menuju Liter ( l ) dan sebaliknya saja.
Namun seperti halnya ketika mia mengupas Hubungan antara persegi dengan are, tidak ada salahnya bila disini kembali KATRO ingatkan tentang Satuan Dasar dan Satuan Lanjutan (Terusan) :
=============================
* Satuan dasar- BERAT = GRAM
- PANJANG = METER
- LUAS = ARE atau biasa juga METER PERSEGI
- VOLUME = LITER, atau biasa juga METER KUBIK (CUBIC)
- KECEPATAN = JARAK/WAKTU- DEBIT = VOLUME/WAKTU
- TEGANGAN = VOLT
- DAYA = WATT
- KUAT ARUS = AMPERE
- KAPASITAS = FARAD
- dll.....
=============================
*Satuan lanjutan (terusan):*Satuan lanjutan (terusan) yang akan dibahas pada materi ini:
=============================
- Kilo = ribu, misalnya 1 km (kilo meter) 1.000 meter
- Hekto = Ratus, misalnya 2 hm (hekto meter) = 200 meter
- Deka = puluh, misalnya 3 dam (deka meter) = 30 meter
-----------------------------------------------------
pengaruh pangkat tiga (m3) mengakibatkan nilai 1000 untuk satu anak tangga
(pangkat tiga = dikali 1.000 tiap turun satu anak tangga):
(pangkat tiga = dikali 1.000 tiap turun satu anak tangga):
- 1 dam3 = bukan lagi = 10 m3 melainkan = 1.000 m3
- 2 hm3 = bukan lagi = 200 m3 melainkan = 2.000.000 m3
- 3 km3 = bukan lagi = 1.000 m3 melainkan = 1.000.000.000 m3
(pangkat tiga = dibagi 1.000 tiap naik satu anak tangga):
- 4 mm3 = bukan lagi = 0,004 m3 melainkan = 0,000000004 m3
- 5 cm3 = bukan lagi = 0,05 m3 melainkan = 0,000005 m3
- 6 dm3 = bukan lagi = 0,6 m3 melainkan = 0,006 m3
-----------------------------------------------------
- Desi = per puluh, misalnya 400 dl
- Centi = per ratus, misalnya 50 cl
- Mili = per ribu, misalnya 6 ml (mili liter) = 0,006 l
=============================
Kembali ke "KONVERSI METER KUBIK KE LITER"
Langsung saja pada pokok materi, bahwa yang paling penting dan harus hapal diluar kepala dalam hubungan antara meter kubik ( m3) dengan Liter ( l ) adalah :
Desi meter kubik = Liter
dm3 = l
Selanjutnya dengan pertolongan tabel dalam bentuk tangga, kita bisa menetukan ukuran satuan lanjutan :
1. Tangga m3 :
Pada tangga m3 :
Turun satu anak tangga maka nilainya = dikali 1.000
Turun dua anak tangga berarti nilainya = dikali 1.000.000
Turun tiga anak tangga berarti nilainya = dikali 1.000.000.000 dst
1 km3
= 1.000 hm3
= 1.000.000 dam3
= 1.000.000.000 m3
= 1.000.000.000.000 dm3
= 1.000.000.000.000.000 cm3
= 1.000.000.000.000.000.000 mm3
Naik satu anak tangga = dibagi 1.000
Naik dua anak tangga = dibagi 1.000.000
Naik tiga anak tangga = dibagi 1.000.000.000, dst
1 mm3
= 0,001 cm3
= 0,000001 dm3
= 0,000000001 m3
= 0,000000000001 dam3
= 0,00000000000001 hm3
= 0,000000000000000001 km3
2. Tangga liter :
Pada tangga l
Turun satu anak tangga maka nilainya = dikali 10
Turun dua anak tangga berarti nilainya = dikali 100
Turun tiga anak tangga berarti nilainya = dikali 1.000 dst
2 kl= 2.000.000 ml
Naik satu anak tangga = dibagi 10
Naik dua anak tangga = dibagi 100
Naik tiga anak tangga = dibagi 1.000, dst
2 ml
Hal itu menyebabkan pengertian bahwa :
Satu kali turun anak tangga m3 sama nilainya dengan turun tiga anak tangga l
Satu kali naik anak tangga m3 sama nilainya dengan naik tiga anak tangga l
Dari kenyataan seperti itu, dan persamaan diatas ( dm3 = l
meter kubik ( m3 ) sama dengan kilo liter ( kl )
desi meter kubik ( dm3 ) dengan liter ( l )
centi meter kubik ( cm3 ) dengan Liter (ml )
m3 = kl
dm3 = l
cm3 = ml
Contoh soal :
Ukuran bagian dalam sebuah bak mandi, panjang 1m, lebar 60 cm dan tinggi 90 cm, bila bak mandi tersebut terisi penuh air, berapa literkah air didalam bak mandi tersebut?
dik :
p = 1m
l = 60 cm
t = 90 cm
dit :
l = ......?jawab :
rumus volume / isi :
V = p x l x t
V = 1m x 60cm x 90 cm
V = 100 cm x 60 cm x 90 cm
V = 540.000 cm3
540.000 cm3 = ........ l
cm3 = ml
dari ml
l = 540.000 : 1000
l = 540
jadi :
540.000 cm3 = 540 l
berarti air didalam bak mandi tersebut sebanyak 540 l
Demikian tentang Konversi dari m3 menuju l , terima kasih
Wassalamu 'alaikum Wr. Wb.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar